Departemen Kajian Strategi dan Advokasi bertannggung jawab terhadap peningkatan keilmuan, penyebaran wacana sosial dan kontemporer, dan advokasi Isu sosial.
PROGRAM KERJA :
- RUMPI untuk memberikan pemahaman dasar kepada calon Kema FEB-UH Dept. Akuntansi.
- Kajian Grand Issue sebagai wad penyebarluasan wacana sosial dan kontemporer.
- KLASTER untuk mengembangkan keilmuan Kema FEB-UH Dept. Akuntansi dan Kema FEB-UH.